12 Pembalap MotoGP dan WSBK “Tarung” di World Ducati Week 2018

12 Pembalap MotoGP dan WSBK "Tarung" di World Ducati Week 2018

World Ducati Week 2018 yang akan berlangsung penghujung bulan depan, 20-22 Juli, akan digelar di Sirkuit “Marco Simoncelli” Misano, Italia. Selain itu akan hadir pula para pembalap Ducati kelas dunia tampil di sana.

Paling menegangkan di World Ducati Week 2018 selain pesawat akrobatik Italy Tricolor Arrow adalah persaingan 12 pembalap di kelas The Race of Champions. Mereka akan melesatkan Ducati Panigale V4 S.

12 Pembalap MotoGP dan WSBK "Tarung" di World Ducati Week 2018

Sebut saja pembalap yang turut serta adalah dari barisan pembalap MotoGP yakni ndrea Dovizioso, Jorge Lorenzo, Danilo Petrucci, Jack Miller, kemudian dari pembalap World Superbike yakni Chaz Davies, Marco Melandri. Tak ketinggalan pembuat sejarah Ducati yakni Troy Bayliss juga akan hadir.

12 Pembalap MotoGP dan WSBK "Tarung" di World Ducati Week 2018

Tak akan dilewatkan penggila Ducati adalah hanya terbatas yang bisa ikutan di garis start. Bagi peserta bisa mendapatkan Pass dan tiket tersedia di wdw.ducati.com, Ducati Stores atau Desmo Owners Clubs seluruh dunia.

12 Pembalap MotoGP dan WSBK "Tarung" di World Ducati Week 2018

Sepanjang akhir pekan 20-22 Juli di World Ducati Week 2018, akan dihadiri para Ducatisti dan penggemar motor dari seluruh dunia berkumpul di Adriatic Riviera dan sirkuit Misano.

KOMENTAR (0)