SEMA 2018: Mobil 2JetZ Ini Menjadi Model Terbaru Hot Wheels

SEMA 2018: Mobil 2JetZ Ini Menjadi Model Terbaru Hot Wheels  Hadir di ajang SEMA 2018, Hot Wheels merayakan ulang tahun ke 50nya dan sedang mencari mobil yang akan dijadikan sebagai model die-cast terbarunya. Dan dalam ajang SEMA, Hot Wheels telah memilih salah satu mobil, yaitu 2JetZ yang memiliki desain orisinal.

SEMA 2018: Mobil 2JetZ Ini Menjadi Model Terbaru Hot Wheels  Kendaraan yang lebih mirip pesawar dibandingkan dengan mobil ini memiliki body aluminium dan kursi tunggal lengkap dengan kanopi kaca yang meniru gaya jet tempur. Selain itu, grafis bomber 2JetZ juga  terinspirasi Perang Dunia II.

SEMA 2018: Mobil 2JetZ Ini Menjadi Model Terbaru Hot Wheels

Chris Down, Senior vice President and General Manager Hot Wheels mengatakan, 2JetZ memiliki estetika desain yang maju dan akan menambah variasi Hot Wheels serta dijamin akan di sukai oleh penggemar dari anak-anak hingga dewasa.

SEMA 2018: Mobil 2JetZ Ini Menjadi Model Terbaru Hot Wheels  Tidak lama lagi, ‘replika’ kendaraan yang mampu menghasilkan tenaga 600Hp tersebut akan bisa dimiliki oleh penggemar Die-Cast yang ada di seluruh dunia, karena tahun depan Hot Wheels akan memproduksinya secara massal.

KOMENTAR (0)