Selain New Mazda 2 Sedan, PT Eurokars Motor Indonesia (PT EMI) juga sekaligus meluncurkan New Mazda CX-8 yang pastinya memiliki berbagai perlengkapan baru yang istimewa. Hadir dalam balutan desain KODO,...
PT Eurokars Motor Indonesia (PT EMI) resmi memperkenalkan kepada publik model terbaru Mazda 2, yaitu the New Mazda 2 Sedan. New Mazda 2 Sedan memiliki tampilan lebih estetis dan mampu...
Honda Motor Co., Ltd pada hari ini secara resmi memperkenalkan generasi terbaru dari All New Honda Civic Type R yang diluncurkan perdana di dunia pada hari Kamis, tanggal 21 Juli...
PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) secara penuh mengungkap tampilan dinamis, ekspresif, dan futuristik dari produk MPV-nya yang akan segera diluncurkan, Hyundai STARGAZER. STARGAZER mengusung tipologi Sleek One Box dengan One Curve Design yang...
Wuling Air ev telah resmi dihadirkan Wuling Motors (Wuling) dalam dua tipe, yakni Standard Range dengan estimasi harga Rp 250 jutaan dan Long Range dengan estimasi Rp 300 jutaan. Mobil...
Memiliki kesamaan dalam menjaga mutu layanan dan produk di level tertinggi, Auto2000 dan maestro batik Indonesia Iwan Tirta berkolaborasi, melahirkan produk inovasi aksesoris edisi khusus Auto2000 untuk Kijang Innova dan...
Honda memperkenalkan edisi khusus (Limited Edition) untuk salah satu mobil listrik nya yaitu Honda e yang pada tahun 2022 ini tampil dengan pilihan warna baru yaitu; Premium Crystal Red, 17”...
Honda resmi melansir Honda CB250R model 2022. Motor naked yang mengusung basis mesin CBR250R itu mendapat peningkatan di berbagai sektor agar lebih segar. CB250R merupakan motor naked yang dijual di...
Wuling Motors (Wuling) hari ini berpartisipasi dalam showcase Kendaraan Bermotor Listrik (KBL) dan peresmian Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP) Borobudur. Kesempatan ini digunakan Wuling untuk...
Sejak diluncurkan pada tahun 2007 silam, city car produksi Daihatsu, yaitu Sirion telah terjual lebih dari 360 ribu unit. Dan tahun ini, PT Astra Daihatsu Motor (ADM) kembali memberi penyegaran...