Dilepas oleh FASTLab sebagai sponsor utama, peserta W124 Mercedes-Benz Boxer Club Indonesia (W124 MBCI) Jakarta Chapter memulai perjalanan mereka dari Rest Area KM43 tol Jakarta-Merak menuju Pulau Sumatera dalam rangka...
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta resmi melanjutkan kebijakan ganjil genap pada 13 ruas jalan yang berlaku mulai 15 sampai 21 Februari 2022. Aturan ini sesuai dengan Keputusan Kepala Dinas Perhubungan...
Mercedes-Benz SL Club Indonesia (MBSL CI) belum lama ini menyelesaikan event terakhir mereka di tahun 2021 dengan menyelenggarakan turing menuju Kota Bandung yang dikemas dalam MBSL Bandung Cabrio Getaway. Diikuti...
Mengusung tema 'Jelajah Jawa Tengah', Mercedes-Benz Tiger Club Indonesia (MTC INA) baru saja menggelar acara turing dari Jakarta menuju Semarang dan dilanjutkan menuju daerah Selo, sebuah kecamatan di Kabupaten Boyolali...
Tanggal 14-17 Oktober 2021, group pecinta Mercedes-Benz W123 yang menamakan dirinya sebagai Tiger Lovers (TiLo) baru saja menggelar perjalanan menuju Yogyakarta yang mereka usung dalam balutan tema 'Tiger Lovers Touring...
Untuk lebih mempererat keakraban antar member hingga bertukar pengalaman tentang kendaraan kerap dilakukan komunitas mobil. Seperti yang belum lama ini dilakukan oleh komunitas Agya Ayla SoliDaritas (AASD) Chapter Depok, mereka...
Empat perempuan yang tergabung dalam sebuah kelompok penggemar travelling dan sepeda bersama dengan Mercedes-Benz Distribution Indonesia berkendara dari Jakarta menuju beberapa destinasi wisata di Semarang, Magelang dan Yogyakarta selama enam hari, dari...
Menyusul dimulainya masa New Normal, tempat wisata akan segera dibuka kembali untuk umum. Tapi ada aturan mengenai adaptasi kebiasaan baru yang harus dijalankan untuk mencegah penularan virus COVID-19. AutoFamily yang...
Berbagai macam cara dilakukan oleh sebuah klub ataupun komunitas otomotif yang ada di Indonesia bahkan mungkin dunia untuk menunjukkan eksistensi mereka. Mulai dari turing, jambore, baksos, gathering dan kegiatan-kegiatan positif...
Mengangkat tema 'Menjalin Silaturahmi di Bimi Melayu Rantau Bertuah', perayaan ulang tahun ketiga klub pecinta Toyota Fortuner yang teegabung dalam Toyota Fortuner Club Of Indonesia (ID42NER) Chapter Kepri berlangsung dengan...