Hyundai Accent Indonesia (HAI) merupakan sebuah klub otomotif yang menaungi para pengguna Hyundai Accent series di Indonesia, mulai Bimantara Cakra hingga Hyundai Avega. Terbentuk sejak 11 Juli 2020 lalu, berdirinya...
Para pengguna Hyundai Accent yang tergabung dalam Accent-Er Indonesia belum lama ini menggelar Jambore Daerah Sumatera 2020. Pulau Sumatera dipilih menjadi acara akbar tersebut sekaligus untuk mengukuhkan Accent-Er Jambi sebagai...