Begitu meilhat pertama kali, Drelleshak langsung jatuh hati pada Chevrolet Apache (1959) yang terlantar itu. Dia kemudian "menyulapnya" dan, konon, Porsche pun akan kewalahan mengejarnya! Safety? Ah, jangan bercanda. Kalaupun ada...
Jay Leno melesakkan mesin pesawat tempur era Perang Dunia II seberat 3 ton ke dalam Bentley 1930. Seperti apa jadinya? Tahun 1920-an, orang-orang kaya di Inggris sempat keranjingan adu-balap Bentley di landasan pacu. Kalau...
Pernah membayangkan menumpangi mobil klasik nan eksotis saat pesta pernikahan Anda? Ya, tentunya ini akan sangat berkesan tak hanya bagi Anda dan pasangan, namun juga bagi para undangan di pesta...
Buick Riviera Gran Sport adalah varian mobil berkinerja tinggi dari Buick Riviera, yang diproduksi mulai tahun 1965 hingga 1975. Dibangun pada platform Buick Riviera, varian Gran Sport (kode A-9) dibekali...
Jika Anda menyetir mobil di malam hari dan lewat jalanan sepi (apalagi kalau Anda wanita), berhati-hatilah! Jangan sampai peristiwa seperti ini menimpa Anda. Suatu malam, di jalanan luar kota. Gelap...
Setelah menampilkan jajaran mobil klasik eksotis dari berbagai era di Viva Las Vegas Car Show 2014: Classic Highlights, kami kembali dengan beberapa mobil paling hot dari ajang tahunan ini. Kali...
Seperti apa suara Jaguar XKSS (1957) tunggangan Steve McQueen, atau DeTomaso Pantera (1971) milik Elvis Presley? Konon, mobil yang baik ditentukan pula oleh suara start-up yang enak di telinga. Kalau begitu, mari kita...
Chevrolet Biscayne XP-37 Concept mulai diperkenalkan General Motors pada publik di ajang Motorama Show 1955. Biscayne XP-37 Concept ini awalnya dibuat untuk memperkenalkan mesin V8 baru Chevrolet yang berdimensi 265...
Mark Lundquist sejak ABG sudah kecanduan muscle cars. Sayangnya, dia cuma bekerja sebagai petugas SPBU. Namun, profesi itu dia pilih supaya setiap saat bisa berdekatan dengan mobil-mobil kesayangannya. Akankah dia terus bermimpi...
Steve Braithwaite "menciptakan" Banana Car dari Ford 302ci V8 selama dua tahun, dan menghabiskan $ 25.000. Mulai dari anak-anak sampai Del Monte pum terkesan. Anda boleh beranggapan apa saja, namun Banana Car ini memang ada....