Toyota telah mengungkap jajaran saingan Ford Focus yang mencakup dua varian baru di ajang Geneva Motor Show 2019 lalu yaitu Corolla GR Sport hatchback dan Corolla Touring Sports Trek. Kedua...
Tidak lama setelah secara resmi diluncurkan dalam ajang Geneva Motor Show 2019 lalu, sebanyak 125 unit Koenigsegg Jesko laris manis terjual. Dilansir dari laman Carscoops.com, ternyata para pembeli hypercar produksi Swedia...
Fiat 500X begitu mendapat respon yang luar biasa dari konsumen global semenjak diperkenalkan tahun 2014, kini sudah mengatongi 500.000 unit penjualan. Mobil bergenre crossover tersebut diproduksi di fasilitas FCA di...
Bugatti La Voiture Noire yang dipajang Bugatti Automobiles S.A.S. di Concorso d'Eleganza Villa d'Este 2019 di tepian danau Como, Italia, (24-26/5) mampu memikat mata pengunjung. Hyper car coupe lansiran Molsheim...
Koenigsegg Automotive AB adalah perusahaan mobil sport berperforma tinggi asal Swedia baru saja mengumumkan bahwa produknya, yaitu Koenigsegg Jesko telah terjual habis. Hal tersebut diungkapkan oleh Christian von Koenigsegg, Founder...
Harley-Davidson LiveWire jelang dinikmati para konsumen penggemar motor listrik, memanfaatkan Geneva International Motor Show 2019, 7-17 Maret, menjabarkan segala keunggulan teknisnya. Bulan April mendatang, motor listrik H-D LiveWire sudah bisa...
Honda makin berambisi untuk mendukung mobil listrik di Eropa. Jika pada Maret 2017 lalu Honda mengumumkan untuk mendukung kontribusi mobil listrik hingga 100% terhadap penjualan total Honda di Eropa pada...
Kia Motors mempertaruhkan keunggulannya dalam teknologi powertrain canggih di Geneva International Motor Show 2019 dengan memamerkan kendaraan yang seluruhnya kendaraan listrik. Menandai debut dunia untuk konsep baru fully-electric dengan konsep...
All New Renault Clio menggebrak di kelas hatchback saat pemunculannya di Geneva Motor Show 2019, 7-17 Maret. Desain eksteriornya kian dibuat segar dan matang setelah sebelumnya sukses terjual 15 juta...
Bagi para penggila kecepatan, pastinya akan dibuat penasaran dengan Koenigsegg Jesko. Dikemas sebagai 'road legal' dengan kemampuan mesin V8 tembus 1600 hp! Yup, V8 twin turbo berkapasitas 5.0L diklaim bertenaga...