Umumnya, rumah modifikasi spesialis Jeep lebih banyak melakukan engine swap mesin standar bawaan pabrik dengan mesin V8 versi aftermarket. Khususnya bagi konsumen yang mencari power and torque yang lebih besar....
Ingin mencoba gaya modifikasi Inggris untuk Jeep Wrangler? Salah satu rumah modifikasi yang bermarkas di Inggris, Sterling Automotive, baru saja merilis Jeep Wrangler Launch Edition yang sarat dengan utak-atik beraura...
Semua produk Jeep memang identik dengan petualangan di alam bebas, apalagi Jeep Wrangler yang menawarkan spesifikasi teknis paling optimal untuk keperluan tersebut. Namun demikian, tetap ada pemilik Jeep Wangler yang...
Kabar yang terdengar setahun terakhir bahwa Fiat Chrysler Automobiles (FCA) akan menawarkan Jeep Wrangler elektrik dengan varian plug-in hybrid ternyata bukan isapan jempol belaka. Karena menurut rencana, pada ajang Consumer...
Tak ingin membuat konsumen jenuh, manufaktur asal Auburn Hills memperkenalkan sekaligus dua Jeep Wrangler yang memikat yakni Jeep Wrangler Willys edition dan Wrangler Black & Tan. Berbasis dari Wrangler Sport...
HASCAR Group selaku Agen Pemegang Merek (APM) Jeep di Indonesia berhasil mencatatkan perolehan surat pemesanan kendaraan (SPK) sebanyak 24 unit di hari keenam event Telkomsel Indonesia International Motor Show (IIMS)...
Permainan flying fox paling menantang di dunia yakni di Jebel Jais Flight, Uni Emirate Arab, mendapat perhatian dari Jeep. Diyakini menambah petualangan berbeda ketika di daratan. Lokasi wisata yang mendapat...
Dalam keluarga besar Jeep, boleh jadi hanya ada dua “anggota” yang masuk dalam kategori ikonik, legendaris dan emosional; Wrangler dan Cherokee. Kenapa Wrangler menjadi yang pertama? Tentu saja karena Wrangler...
Euro NCAP, awal Desember ini, (5/12), mengabarkan delapan hasil tes tabrakan. Mulai dari Audi Q3, BMW X5, Hyundai Santa Fe, Jaguar I-PACE, Peugeot 508, Volvo V60/S60 berhasil mendapat nilai lima...
PT Hascar International Motor (HASCAR) telah mengumumkan menjadi general distributor Fiat Chrysler Automobiles untuk wilayah Indonesia. Sabtu kemarin, 1 Desember, sekaligus memperkenalkan model terbaru Jeep Wrangler, di kawasan Kemang. Adapun...