Yaris Menawarkan Kustomisasi Bagi Yang Ingin Tampil Beda Untuk memperkuat tampilan stylish, youthful, dan sporty pada New Yaris, tersedia Toyota Customization Option (TCO) bagi konsumen untuk dapat melakukan kustomisasi New Yaris dengan...
PT Toyota-Astra Motor kembali memperkenalkan New Yaris yang tampil sebagai hatchback yang semakin stylish dan youthful, namun juga menawarkan sensasi berkendara yang lincah (agile) hingga mampu membangkitkan rasa kegembiraan (excitement) bagi pelanggan, khususnya mereka yang berjiwa...
Di tengah demam mobil listrik yang sedang melanda dunia, terselip kelompok kecil penganut aliran “old school & spartan” (right and ready designs of yesterday). Bagi mereka, mobil tidak lebih...
Tak lama lagi, Liuzhou Wuling Motors dikabarkan akan segera meluncurkan MPV flagshipnya yang diberi nama Wuling Victory. Model ini juga akan menjadi flagship pertama Wuling yang mengusung emblem silver dan dipasarkan...
Menjawab tantangan “the 21st-century off-roading”, Jeep merilis sekaligus tiga produk plug in hybrid untuk pasar Amerika Serikat dan Eropa. Ketiganya adalah Jeep Renegade 4xe, Jeep Compass 4xe dan Jeep Wrangler...
Sebagai bagian dari persiapan untuk peluncuran resmi, Mercedes-Benz Indonesia baru saja melakuka. uji coba kendaraan terbarunya. Model terbaru ini merupakan penambahan yang sangat ditunggu-tunggu ke dalam kesuksesan keluarga SUV Mercedes-Benz....
Meskipun masih menunggu waktu peluncurannya pada Selasa (8/9) minggu depan, New Toyota Yaris sudah dapat dipesan melalui pre-order di beberapa dealer Toyota hanya dengan melakukan pembayaran inden sebesar Rp 5...
Nissan resmi meluncurkan All New Nissan Kicks e-Power secara virtual melalui akun youtube mereka, Rabu 2 September 2020. Produk terbaru ini menjadi terobosan baru yang disodorkan karena mobil listrik ini...
Kehadiran Ford Bronco model tahun 2021 pada tahun 2021 menjadi ancaman menakutkan bagi Jeep Wrangler. Mumpung masih ada waktu beberapa bulan lagi sebelum pergantian tahun, Jeep segera meng-upgrade Wrangler model...
Kini Toyota Land Cruiser Prado model tahun 2021 tampil dengan sejumlah penyegaran untuk pasar Eropa. Secara mendasar, perubahan signifikan terfokus pada aspek mesin 1GD empat silinder 2.8-liter turbo diesel yang...