Pembalap 3 Djaman, sebuah komunitas yang berisikan para pembalap tanah air dari angkatan tahun 1970-an hingga 2000-an berkumpul di Balai Sarwono, Kemang, Jakarta Selatan dalam acara buka bersama. Untuk diketahui...
Nama-nama pembalap top nasional seperti Prasetyo Edi Marsudi, Yassin Kosasih, Donni Oekon, Boy Harjanto, Ria Sungkar, Gerry Rosanto, Tommy Hadi, Moreno Suprapto dan banyak pembalap lainnya hadir dalam acara buka...