Setelah sukses dengan musim pertamanya tahun lalu, PT Honda Prospect Motor kembali menggelar Honda Racing Simulator Championship (HRSC) musim kedua yang akan digelar secara virtual mulai 21 Agustus mendatang. Di...
Ajang Balap di Rumah (BDR) Race Against Pandemic semakin sengit setelah menyelesaikan dua putaran. Peluang juara masih terbuka untuk semua peserta yang tak hanya berasal dari kalangan sim racer tapi...
Sejak terjadinya wabah corona dan dengan terus meluasnya penyebaran virus ini, banyak kegiatan-kegiatan otomotif yang terhenti. Namun, baru-baru ini, DNA Event berhasil menggelar sevuah event untuk para modifikator mobil yang...
Setelah melakukan perjalanan dari Banyuwangi dan beristirahat di Mimpi Resort, Buleleng, Bali dan menggelar baksos, pada tanggal 24 Oktober 2019 rombongan MBSL Bali Cabrio Getaway 2019 melanjutkan perjalanan mereka menuju...
Mercedes-Benz SL Club Indonesia (MBSL CI) baru saja menyelesaikan event dua tahunan mereka yaitu MBSL Bali Cabrio Getaway (BCG) 2019. Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya yang selalu mengawali kegiatan dari Pulau...
Dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-74 dan Ulang tahun Toyota Yaris Communitu Indonesia (TYCI) Ke 13 yang jatuh pada tanggal 19 agustus 2019 lalu, komunitas pecinta Toyota Yaris...
Memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-74, komunitas pecinta Mini Cooper yang tergabung dalam Indonesia Coopret Registry (ICR) menggelar acara gathering dengan mengusung tema ‘Indonesia Merdeka Run 2019’. Dalam acara kali...
Berbicara keindahan alam Indonesia memang tidak akan pernah ada habisnya, karena negara ini memang sangat kaya dengan destinasi-destinasi wisata alam yang tidak kalah dengan yang ada di negara luar. Bisa...
Mercedes-Benz Club Indonesia (MB Club INA), sebuah payung besar dari berbagai klub dan komunitas pecinta Mercedes-Benz di Indonesia baru saja sukses menggelar Musyawarah Nasional (Munas) ke-VIII di Cirebon, Jawa Barat....