Soebronto Laras yang merupakan Founder dan Komisaris Indomobil Group meninggal dunia pada Rabu malam ini di Rumah Sakit Medistra. Pria berusia 80 tahun ini meninggal pasca-operasi pengambilan cairan di paru-paru....
Read More : Soebronto Laras, Tokoh Otomotif Nasional Meninggal Dunia
Mercedes-Benz Club Indonesia (MB Club INA) merupakan salah satu payung besar dari klub pecinta Mercedes-Benz yang ada di Indonesia. Bahkan, hingga sekarang klub yang berada dibawah naungannya sudah mencapai 111....
Read More : I Made Yoga Mahardhika, Siap Maju di Pemilihan Presiden MB...
Hypercar berperforma beringas Rimac Nevera mulai diserahkan kepada para pemesan. Dan konsumen pertama yang menerima hypercar tersebut adalah mantan pebalap F1 Nico Rosberg. Mobil tersebut bukanlah mobil produksi perdana dari...
Read More : Nico Rosberg Menjadi Pemilik Hypercar Rimac Nevera “#001/150”
Sebuah kabar cukup mengejutkan datang dari markas raksasa industri otomotif Volkswagen Group di Wolfsburg, Jerman. Setelah menjabat selama 4 tahun sebagai CEO, Dr. Herbert Diess dikabarkan mundur dari Volkswagen Group....
Read More : Suksesi Kepemimpinan Volkswagen Group
Krisis keuangan yang dialami Aston Martin sejak 2018 lalu membuat pabrikan otomotif yang bermarkas di Gaydon, Inggris tersebut harus menggalang dana investasi agar terhindar dari kebangkrutan. Dengan aset kapital $620...
Read More : Arab Saudi Jadi Pemodal Terbesar Kedua Di Aston Martin Lagonda
Salah satu raksasa industri tertua di Jerman, ZF Friedrichshafen (atau lebih dikenal dengan ZF) mengumumkan rencana pergantian sejumlah pucuk pimpinan di perusahaan yang berdiri sejak tahun 1915 tersebut. Rencana pergantian...
Read More : Raksasa Industri Jerman ZF, Umumkan Rencana Suksesi Kepemimpinan
Kesempatan dua kali Free Practice dengan pebalap muda yang terdapat dalam regulasi F1 dimanfaatkan oleh McLaren untuk mencari bibit baru bertalenta. Beberapa pekan lalu McLaren memberi kesempatan pada pebalap Formula...
Read More : Pebalap IndyCar Colton Herta Uji Mobil F1 McLaren Di Portugal
Sebuah insiden laka lantas dialami pebalap MotoGP Francesco "Pecco" Bagnaia di Ibiza, Spanyol pada Selasa dinihari lalu sepulang dari klab malam. Peristiwa tersebut terjadi akibat Bagnaia yang mengemudi dalam kondisi...
Read More : Pebalap MotoGP Francesco Bagnaia Alami Laka Lantas
Sejak pertamakali diselenggarakan pada tahun 1916, kejuaraan balap Pikes Peak International Hill Climb terus mengalami perubahan seiring perjalanan waktu. Dan tahun ini adalah momen yang spesial karena merupakan penyelenggaraan balap...
Read More : Robin Shute Juarai Pikes Peak Hill Climb 2022
Kaum milenial dan generasi gen-Z mungkin akan merasa asing saat mendengar dua hal ini, Wayne Rainey dan GP 500. Oh ya, dua hal tersebut tak dapat dipisahkan dan merupakan legenda...
Read More : Waine Rainey Kembali Besut Yamaha YZR500 Di Goodwood