Fitur Hill Descent Control (HDC) saat ini sudah menjadi perangkat standar yang wajib dimiliki oleh aneka SUV yang beredar di seluruh dunia. Bermodalkan HDC, turunan securam apapun bisa diselesaikan oleh...
Read More : Hill Descent Control : Dari Land Rover Untuk Dunia
Perkenalkan Judd V8, mesin tangguh yang diciptakan oleh Engine Developments Ltd., suatu perusahaan yang berdiri di awal 1970-an oleh John Judd, seorang insinyur Formula One dari Inggris, dan Sir Jack...
Read More : John Judd, Legenda Pelopor Mesin Balap Formula Dunia
Salah satu fragmen dalam sejarah panjang Porsche yang kerap terlupakan adalah keberadaan Porsche PFM (Porsche-Flug-Motoren) alias “Porsche aircraft engine”. Pada awal tahun 1980-an, Porsche melihat peluang bisnis sebagai pemasok mesin...
Read More : Porsche PFM, Ketika Porsche Mengudara
Boleh jadi, Jeep CJ-10 adalah salah satu Jeep yang kurang familiar bagi para penggemar Jeep. Bisa dimaklumi karena Jeep menyiapkan CJ-10 sejak awal sebagai produk untuk pasar ekspor, khususnya Australia....
Read More : Jeep CJ-10, One Rare Truck
Produk otomotif yang eksklusif karena memakai sebutan “edisi terbatas” atau “edisi khusus” ternyata bukan hanya monopoli mobil jenis sedan, sports car, station wagon, hatchback atau city car. Fakta berbicara, dari ...
Read More : Jeep CJ Special Edition, Langka dan Tematis
Mirip manusia, ternyata mobil juga memiliki karakter tersendiri. Itu sebabnya, pabrikan otomotif dituntut untuk mampu memilih nama yang tepat untuk mobil buatannya. Salah pilih nama, bisa berdampak fatal. Tentu saja...
Read More : Nama Mobil, Dari Mana Idenya?
Porsche memperkenalkan model perdana 911 Targa di International Motor Show di Frankfurt, September 1965 silam. Sosok Targa di keluarga 911 bukanlah menjadi ciri khas cabriolet atau coupé, bukan pula hardtop...
Read More : Sejarah Panjang Keluarga Porsche Targa
Menyambung bagian sebelumnya, saat ini semakin banyak SUV yang menganut platform crossover dalam artian memanfaatkan platform sedan. Alhasil, semakin banyak SUV yang menjadi pendekar jalan raya dengan konsekuensi kinerja off...
Read More : Evolusi Crossover: Sudah Lebih dari 40 Tahun (II)
Porsche adalah salah satu merek mobil legendaris asal Jerman dengan usia mendekati 90 tahun. Sebagai pabrikan otomotif yang memiliki spesialisasi sebagai produsen sports car, Porsche memiliki banyak sisi menarik sepanjang...
Read More : Porsche Trivia : Sisi Lain Sang Kuda Liar Stuttgart
Sejatinya, konsep crossover bukanlah sesuatu yang baru. Malah boleh disebut, kelahiran terminologi crossover pada sekitar pertengahan tahun 1990-an lebih banyak dipelopori oleh bahasa kreatif tim pemasaran otomotif. Secara teknis, terminologi...
Read More : Evolusi Crossover: Sudah Lebih dari 40 Tahun (I)