Fasilitas manufaktur kendaraan komersil VW di Hanover, Jerman telah dimodernisasi untuk memproduksi mobil listrik dan hybrid dengan dana investasi sebesar US$ 713,7 juta yang digelontorkan sejak dua tahun lalu. Pada...
Selama bulan suci Ramadan dan dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Fitri 1443 H di tahun 2022, PT Garuda Mataram Motor (GMM), menggelar program “VW Flash Ramadan Sale”, yang akan...
PT Garuda Mataram Motor, hari ini (23/2) memperkenalkan Volkswagen (VW) T-Cross, satu-satunya SUV kompak premium berteknologi Jerman yang hadir untuk pasar otomotif Tanah Air. Model SUV kedua yang ditawarkan Volkswagen...
Dalam hitungan hari, nampaknya pasar small SUV Indonesia akan kembali meriah dengan kehadiran Volkswagen T-Cross yang sekiranya akan diluncurkan secara virtual pada Rabu, (23/2) oleh PT Garuda Mataram Motor sebagai...
Tersebar rumor dalam beberapa tahun terakhir ini tentang kehadiran Volkswagen Beetle listrik, namun info lebih lanjut tidak pernah muncul. Meski begitu, rumor ini terus menyala bahkan semakin terang benderang lantaran...
Selama perhelatan Gaikindo Indonesia International Auto Show 2021 lalu, PT Garuda Mataram Motor (GMM), memajang varian terbaru compact SUV unggulan mereka, yaitu Volkswagen Tiguan Allspace yang sudah dimodifikasi dan disesuaikan...
Volkswagen, beberapa waktu lalu resmi meluncurkan compact SUV terbarunya, VW Taigun untuk pasar India. Compact SUV VW ini, ditawarkan mulai dari Rp 200 jutaan dengan spesifikasi yang ditawarkan tidak main-main....
Volkswagen Commercial Vehicles bersama Argo AI mengembangkan konsep ID Buzz AD (Autonomous Driving) yang ditampilkan pada perhelatan Munich Motor Show pada Senin, (6/9). Prototipe mobil pintar ini mengembangkan tampilan dari ID.Buzz yang...
Sejak diperkenalkan dua tahun lalu di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show 2019, Volkswagen (VW) Tiguan Allspace menjadi salah satu pilihan SUV premium dengan keunggulan daya kabin yang lapang untuk...
Volkswagen Type 181 dikenal dengan banyak nama di seluruh dunia. Mobil dengan bentuk boxy ini dulu digunakan sebagai kendaraan militer Jerman saat berperang. Di Indonesia, VW ini lebih dikenal dengan...