Anton Avdeyev, penggemar mobil dan pebalap reli amatir dari Kazakhstan, mengajak puteranya yang masih balita ngebut dengan Subaru Legacy B4 + VF37 bermesin turbo. Lihat reaksi si Anak dalam video. Bagaimana...
Mobil sport pertama made in America ternyata bukanlah Corvette. Mobil ini pun bukan berasal dari 'Kota Otomotif' Detroit, St Louis ataupun Bowling Green, namun ia berasal dari New Jersey! Ya,...
Cadillac Series 62 produksi 1963 dengan atap Vista bukanlah pilihan pabrik, meskipun konversinya terlihat sangat profesional. Di eBay ditawarkan US$ 38.000. Kematian mengenaskan mobil-mobil station wagon Amerika, menjadi sesuatu yang tak pernah sepi...
Ajang Specialty Equipment Marketing Association (SEMA) Show adalah sebuah ajang dimana berbagai produk dan modifikasi terbaru dari para produsen aftermarket otomotif ditampilkan pada kalangan industri dan media otomotif dari berbagai...
Ajang Specialty Equipment Marketing Association (SEMA) Show adalah sebuah ajang dimana berbagai produk dan modifikasi terbaru dari para produsen aftermarket otomotif ditampilkan pada kalangan industri dan media otomotif dari berbagai...
Ajang Specialty Equipment Marketing Association (SEMA) Show adalah sebuah ajang dimana berbagai produk dan modifikasi terbaru dari para produsen aftermarket otomotif ditampilkan pada kalangan industri dan media otomotif dari berbagai...
Selama 25 tahun Peter Max, seniman grafis psychedelic, mengoleksi 36 unit Corvette – dan kemudian “menggeletakkan” mereka begitu saja di sebuah garasi di Kota New York, mendekam berselimut debu hampir...
Jeep Wagoneer adalah mobil SUV 4x4 mewah pertama yang diproduksi massal; diproduksi dan dipasarkan melalui berbagai pabrikan mulai tahun 1963 hingga 1991. Hadir sebagai sebuah Sport Utility Vehicle –bahkan sebelum...
Saat melihat mobil ini, Anda mungkin berasumsi bahwa mobil konsep klasik ini berasal dari Italia, terutama mengingat penampilannya yang sekilas mirip Lamborghini Espada. Namun, ternyata mobil konsep ini datang bukan...
Rasanya tak seorang pun ingin menghapus semua kenangan tahun 1980-an. Apalagi jika mereka teringat peristiwa istimewa ini: Sebuah video yang memperlihatkan highlights dari Chicago Auto Show 1987. Mengerikan, namun, anehnya, demikian tak...